Perkuliahan offline saat ini mulai dibuka kembali untuk para mahasiswa. Hal ini menyebabkan para mahasiwa butuh style pakaian yang trendi sekaligus sopan untuk memulai perkuliahan setiap harinya. Outfit yang nyaman juga menjadi salah satu faktor yang mendukung pembelajaran agar lebih efektif.
Berikut ini beberapa style yang bisa menjadi acuan bagi mahasiswa yang saat ini berkuliah offline!
1. Untuk para mahasiswa yang ingin menampilkan gaya simple dan nyaman saat pembelajaran di kampus bisa mencoba outfit dengan sweater dan celana legging serta di padukan dengan sepatu kets putih
2. Celana bahan model loose pants dan blouse dengan lengan karet bisa menjadi pilihan mahasiswa. Outfit ini terlihat trendi namun tetap sesuai dengan etika perkuliahan






0 komentar:
Posting Komentar